Contoh Curriculum Vitae ( CV ) Dengan Format Yang Benar

Contoh Curriculum Vitae ( CV ) Dengan Format Yang Benar

Didalam melamar pekerjaan tentunya dibutuhkan berkas dokumen selain surat lamaran kerja yaitu Curriculum Vitae ( CV ) atau Daftar Riwayat Hidup . Curriculum Vitae ( CV ) atau Daftar Riwayat Hidup adalah dokument yang menggambarkan riwayat pendidikan , pengalaman , dan keahlian seseorang. Di internet sendiri contoh Curriculum Vitae ( CV ) atau Daftar Riwayat Hidup sangatlah mudah untuk kita dapatkan . Namun banyak penulisan Curriculum Vitae yang kurang baik dan benar. Lalu bagaimana cara membuat curriculum vitae yang baik dan benar . berikut panduannya beserta contohnya .

Hal yang perlu didalam Curriculum Vitae


  • Data Pribadi

Bagian ini berisikan detail pribadi seperti nama lengkap, alamat hingga informasi kontak Anda. Anda harus benar-benar mengisi data dengan benar sehingga pihak penyedia pekerjaan mudah menghubungi ketika membutuhkan Anda untuk wawancara.


  • Riwayat Pendidikan

Cantumkan riwayat pendidikan Anda khususnya yang terbaru. Sertakan juga nama institusi tempat Anda menempuh pendidikan beserta tanggal kelulusanya. Selain itu juga perlu menyebutkan jurusan Anda pilih serta prestasi yang mungkin Anda miliki.


  • Pengalaman kerja

Daftar pekerjaan yang telah Anda lakoni menjadi salah satu acuan apakah Anda layak atau tidak. Jadi di bagian ini Anda bisa mencantumkan pekerjaan-pekerjaan sebelumnya. Anda bisa menyebutkan posisi Anda, nama dan lokasi perusahaan dan kapan Anda bekerja di sana. Agar semakin meyakinkan, Anda dapat menjelaskan tentang peran dan tanggung jawab dalam pekerjaan tersebut. Jika Anda pernah mendapat penghargaan atas pekerjaan itu juga bisa disebutkan.


  • Informasi tambahan

Pada bagian ini, Anda dapat mencantumkan ketrampilan maupun minat Anda. Pastikan hal itu berkaitan dengan pekerjaan yang akan Anda lamar. Informasi ini bisa digunakan untuk menggambarkan ketrampilan Anda sehingga pihak penyedia pekerjaan bisa mempertimbangkannya. Berikut Contoh Curriculum Vitae ( CV ) / Daftar Riwayat Hidup bahasa indonesia dan bahasa inggris.

Contoh Curriculum Vitae


Curriculum Vitae


A.RIWAYAT PRIBADI :

Nama                                : Vandra Septian Krisdiyanto
Tempat dan tanggal lahir  : Bojonegoro, 11 September 1994
Alamat                              : Jalan Cendrawasih batokan Rt. 007
                                            Rw.001, Kec. Kasiman Kab. Bojonegoro
Jenis kelamin                    : Laki – laki
Agama                              : Islam
Status                                : Belum menikah
Kode pos                           : 62164
No. Telphon                       : 089680384991
Email                                 : Vandrask@gmail.com
Kewarganegaraan              : Indonesia

B.RIWAYAT PENDIDIKAN :


SD                                 : SD N 1 Batokan , Lulus Tahun Ajaran 2000 / 2007
SMP                              : SMP N 5 Cepu, Lulus Tahun Ajaran 2007 / 2010
SMK / SEDERAJAT    : SMK N KASIMAN, Lulus Tahun Ajaran 2010 / 2013

C.SERTIFIKAT – SERTIFIKAT :


  • Sertifikat Certificate of Competency Multimedia
  • Sertifikat Marketing Communication
  • Sertifikat Praktek Kerja Industri
  • Sertifikat Kesehatan dan Keselamatan Kerja Migas
  • Seaman’s book (Buku Pelaut)


D . PENGALAMAN KERJA :


  • Editor Foto / Video Studio Sinar Baru Kec. Cepu, Kab. Blora
  • Mulai bulan April 2013 – February 2014
  • Abk Kapal Chin Chang Long . Africa Selatan
Curriculum Vitae

Data Diri

1. Nama Lengkap : Laila Virania
2. Tempat & tanggal lahir : Purwokerto, 18 November 1990
3. Alamat : Jl.KH. Wahid Hasyim Gg. Pesarean RT01/RW01, Karangklesem Purwokerto Selatan
4. Jenis Kelamin : Perempuan
5. Status Perkawinan : Belum Menikah
6. Agama : Islam
7. No Telp : 087384729483
8. Email : lailavirania82@gmail.com

Pendidikan Formal
1998 – 2004 : SD IT HARAPAN BUNDA
2004 – 2007 : SMP NEGERI 5 PURWOKERTO
2007 – 2010 : SMK TELEKOMUNIKASI SANDHY PUTRA PURWOKERTO
2011 – 20015: Universitas Jendral Soedirman Purwokerto

Pengalaman Kerja
2016-2018 Admin Bank BRI Purwokerto

Demikianlah daftar riwayat hidup yang saya buat sebagaimana adanya dengan bentuk yang singkat. Data diri ini bisa digunakan sebagai bahan pertimbangan atas lamaran kerja yang saya ajukan. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Dimikian daftar riwayat hidup ini saya buat dengan data yang sebenar-benarnya. Terimakasih atas perhatian Bapak/Ibu yang telah berkenan membaca daftar riwayat hidup saya.

Hormat Saya,



Laila Virania

Belum ada Komentar untuk "Contoh Curriculum Vitae ( CV ) Dengan Format Yang Benar"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel